Senin, 16 April 2012

Fingerspot P3


Minimal konfigurasi
  • Minimal PIII- 800Mhz
  • Memori 256MB
  • Port USB untuk sensor sidik jari
  • CDROM untuk instalasi driver, database dan aplikasi Fingerspot P3 (Production Process Payment)
  • Windows Xp, Windows Vista dan Windows 7
Fingerspot P3 (Production Process Payment)
Fingerspot P3 (Production Process Payment) merupakan Software pencatatan, penjadwalan, pembayaran dan pelaporan proses pekerjaan yang menggunakan sensor sidik jari U.are.U 4500 dari DigitalPersona sebagai alat verifikasinya.
Penggunaan Fingerspot P3 (Production Process Payment) akan memudahkan dalam manajemen proses pekerjaan baik berupa produksi barang maupun jasa. Proses pekerjaan akan berjalan sesuai jadwal, terkontrol dengan akurat, dan terhindar dari kecurangan dalam proses maupun pembayarannya. Dilengkapi gambar alur yang mudah dipahami, fitur-fitur yang memadai serta beragam sajian laporan akan menjadikan software ini sebagai jawaban permasalahan proses pekerjaan di perusahaan.
Isi Paket Fingerspot P3 (Production Process Payment)
  • Sensor sidik jari U.are.U 4500 Sensor
  • CD Instalasi Fingerspot P3 (Production Process Payment)
Untuk Informasi Lengkap
Spesifikasi Fingerspot P3 (Production Process Payment)
  • User 3 level : Administrator, Operator dan Keuangan beserta hak akses masing-masing.
  • Login software menggunakan sidik jari
  • Setiap pemakai software dapat diregistrasi 2 jari
  • Gambar alur software untuk memudahkan pengoperasian
  • Ada 3 macam produk :
    1. Produk tanpa proses
    2. Produk proses berurutan
    3. Produk proses tidak berurutan
  • Ada 5 macam transaksi :
    1. Produksi tanpa jadwal
    2. Produksi tanpa jadwal dengan awal dan akhir
    3. Jadwal produksi
    4. Produksi terjadwal
    5. Pembayaran
  • Setiap pencatatan produksi baik yang terjadwal maupun tanpa jadwal wajib ada verifikasi sidik jari karyawan dan verifikasi sidik jari persetujuan mandor sebagai pihak pengawas.
  • Setiap pembayaran wajib ada verifikasi sidik jari karyawan dan verifikasi sidik jari keuangan.
  • Dilengkapi tombol “pause” untuk membatalkan verifikasi karyawan jika mandor atau keuangan sedang tidak ada di tempat.
  • Setiap verifikasi sidik jari akan dicatat tanggal dan waktunya, sehingga kita bisa mengetahui lama waktu produksi.
  • Setiap proses produksi yang sedang dikerjakan dapat dicetak laporannya.
  • Laporan rekap produksi memuat laporan produksi yang sudah terbayar maupun yang belum terbayar.
  • Laporan pembayaran dapat dibuat secara rinci maupun rekapitulasi.
  • Laporan bisa langsung dicetak maupun diekspor ke file format MS. Excel
  • Setiap langkah penggunaan software akan dicatat dalam audit trail (riwayat operasional).
  • Bisa berjalan pada platform windows vista dan windows 7.

0 komentar:

Posting Komentar

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Hot Sonakshi Sinha, Car Price in India